23 April 2024
INFODIS.ID
HeadlineIndeks BeritaINFO DAERAH

Kuatkan Kolaborasi dan Sinergi, Pemkot Malang Gelar Sosialisasi KIM

KIM Kota Malang mempunyai banyak talenta, sehingga forum ini diharapkan dapat menjadi forum berbagi untuk meningkatkan dan menginformasikan kepada masyarakat agar tingkat literasi masyarakat semakin baik. Tujuannya agar dapat menghadapi era informasi dan digitalisasi saat ini.

Pria yang akrab disapa Pak Wiwid tersebut juga menyosialisasikan terkait kebijakan Analog Switch Off (ASO) atau migrasi TV Analog ke TV Digital di Kota Malang. Rencananya akan mulai diberlakukan oleh pemerintah pusat pada November 2022 mendatang. (afp)

Related posts

Langkah Pemkab Banyuwangi Antisipasi Hepatitis Akut

adminredaksi

Mahasiswa Calon Penerima Beasiswa Tandatangani Pencairan

adminredaksi

Tingkatkan Internasionalisasi, ITS Gandeng Pengampu Ilmu Geofisika Terbaik di Dunia

adminredaksi