29 Maret 2024
INFODIS.ID
HeadlineIndeks BeritaINFO BISNIS

Lampaui Target, Pelindo Regional 3 Catat Arus Petikemas Domestik Capai 236 Ribu TEUs

Ilustrasi/Ist

Ardhy menyebut pencapaian pencapaian kinerja positif Pelindo Regional 3 tersebut diraih dengan mengedepankan komitemen kuat bersama untuk melaksanakan visi misi perusahaan pasca merger serta menjalankan 5 prioritas Kementerian BUMN sebagai pedoman dalam berusaha untuk mencapai target tahun 2022.

Yakni, prioritas Nilai Ekonomi dan Sosial untuk Indonesia, Inovasi Model Bisnis, Kepemimpinan Teknologi, Peningkatan Investasi, dan Pengembangan Talenta SDM.

“Sebuah transformasi besar yang kita lalui bersama berupa penggabungan 4 entitas operator pelabuhan memberikan dorongan tersendiri khususnya dari sistem dan manajamen perusahaan untuk terus mencetak kinerja positif. Selain itu keberhasilan pemerintah dalam menangani pandemi juga membuat geliat ekonomi nasional meningkat dan harus kita sambut dengan kinerja operasional yang prima,” demikian Ardhy. (isa)

Related posts

Geliatkan Bulu Tangkis, PBSI Kota Malang Gelar Kaliandra Open

adminredaksi

Jelang WSL, Bupati – Forpimda Banyuwangi Tinjau Kesiapan G-Land

adminredaksi

Ini yang Harus Dilakukan Sebelum, Sesaat, dan Sesudah Gempa Bumi

adminredaksi