24 April 2024
INFODIS.ID
HeadlineIndeks BeritaINFO KULINER

Padukan Menu Tradisional dan Kekinian, Menu Buka Puasa di Resto G-An Affairs of Flavors

Menurutnya menu ini banyak di minati oleh penikmat kuliner yang datang ke The G Flavours,

“Kami memberikan pengalaman yang unik kepada setiap tamu yang datang ke The G Flavours, kita ajak tamu berinteraksi dengan sajian dan layanan di sini,” kata Mirza Denovan, owner The G Flavours.

Selain menu favorit diatas, The G Flavors juga memberikan pilhan makanan vegetarian, vegan dan bahan rendah kalori lainnya dengan rasa dan tampilan yang unik, mendukung gaya hidup sehat.

Menurut Mirza, era kehidupan baru di masa pandemi Covid-19 membuat masyarakat lebih peduli dengan gaya hidup sehat, begitu pula dalam cara memilih makanan dan minuman. (isa)

Related posts

ITS Bareng Kementerian PPN/Bappenas Diskusikan Arah Startup Digital di Indonesia

adminredaksi

Wali Kota Eri Ajak Masyarakat Surabaya Ramaikan Ramadan Vaganza

Editor: [ A Fikri Pribowo ]

Soal Antrean Kapal di Sejumlah Pelabuhan di China, Layanan Terminal Peti Kemas Masih Lancar

adminredaksi