29 Maret 2024
INFODIS.ID
HeadlineIndeks BeritaINFO LAIN

Pakai Celana Jeans Berkali-Kali Tanpa Dicuci, Kenali Bahayanya

Ilustrasi/Ist

Dr. Adrienne Haughton, M.D., direktur dermatologi klinis dan kosmetik dari Stony Brook Medicine menyebut bahwa kamu memiliki kemungkinan mengalami rasa gatal atau infeksi jamur pada bagian selangkangan.

“Banyak pria bakal memiliki kutu air,” terangnya.

Jika kamu tidak menggunakan kaos kaki sebelum memasang celana dalam, jamur ini bisa berpindah pada area selangkanganmu dan kemudian pada celana jeansmu. Ketika celanamu tidak dicuci, jamur ini bakal terus berkembang.

“Berjalan dan bergerak secara biasa saja bisa membuat jamur ini terus berkembang,” jelasnya.

Seseorang yang memiliki ruam, luka terbuka, atau bahkan kulit kering cenderung lebih mudah mengalami infeksi bakteri. Lebih umum lagi, kandungan minyak di celana bisa menyebabkan jerawat atau bahkan bisul.

Secara khusus, Haughton menyebut bahwa tak ada pedoman kesehatan mengenai seberapa sering baju harus dicuci. Agar bisa digunakan secara lebih lama, sebaiknya celana digantung secara terbalik. (ina)

Related posts

Petani Buah Naga Banyuwangi Perluas Pasar, Bakal Diekspor ke Mancanmegara

adminredaksi

SIG Dorong Petani di CIF Pasarkan Olahan Hasil Panen Secara Online

Kaum Hawa Simak, 30 Menit Wajah Bebas komedo, Tidak Kusam dan Tanpa Jerawat

adminredaksi