PJB siagakan Ribuan Petugas Amankan Pasokan Listrik Nataru

oleh -569 Dilihat
PJB,Petugas,Pasokan Listrik,Nataru

Surabaya, Infodis.id – PT Pembangkitan Jawa-Bali (PJB) menggelar posko siaga di seluruh pembangkit mulai dari Lhokseumawe Aceh hingga Ropa Nusa Tenggara Timur dan melibatkan hingga 1.238 petugas untuk menjaga keandalan pasokan listrik menjelang Natal 2021 dan Tahun Baru 2022.

Selama masa siaga yang berlangsung sejak tanggal 18 desember lalu hingga 8 Januari 2022, seluruh petugas baik di unit pembangkit PJB (UP) maupun pembangkit yang dikelola PJB (UBJOM) akan bekerja memastikan pasokan listrik pada momen perayaan hari besar Natal yang berdekatan dengan tahun baru 2022, akan menjadi semakin terang dan berkualitas.

No More Posts Available.

No more pages to load.