20 April 2024
INFODIS.ID
Indeks BeritaINFO LAIN

Teh Bikin Dehidrasi, Berikut Penjelasannya

Infodis.id – Dehidrasi adalah tidak terpenuhinya jumlah air yang dibutuhkan oleh tubuh. Cara terbaik untuk mengatasi dehidrasi adalah dengan minum sebelum merasa haus.

Jika merasa haus, maka dehidrasi ringan telah terjadi, dan itu dapat menyebabkan gejala seperti sakit kepala, kelelahan, pusing, dan banyak lagi. Dehidrasi dapat menyebabkan penyakit yang mengancam jiwa seperti sengatan panas.

Namun penelitian yang telah dilakukan menunjukkan hasil bahwa ada beberapa minuman yang menimbulkan dehidrasi jika dikonsumsi.

Minuman tertentu memiliki sifat diuretik yang dapat meningkatkan produksi urin. Hal ini dapat menyebabkan dehidrasi jika dikonsumsinya dalam jumlah besar.

Related posts

Tanggap Darurat Banjir, Pelindo Kirim Ratusan Selimut Pada Warga Pekalongan

adminredaksi

Kunjungi Mall Pelayanan Publik Siola, Wali Kota Eri Cek Kualitas Pelayanan

adminredaksi

Serahkan Beasiswa Pada Mahasiswa UT Jember, Ini Pesan Bupati Hendy

adminredaksi