20 April 2024
INFODIS.ID
HeadlineIndeks BeritaINFO PARIWISATA

Upaya The Apurva Kempinski Bali – Partner Lokal Kurangi Jejak Karbon Acara Pernikahan

Nusa Dua, Infodis.id – The Apurva Kempinski Bali dan para partner lokal, bersama-sama menginspirasi untuk menyampaikan topik sustainabilityberupa Sustainable Wedding Package.

Untuk mempromosikan gerakan ini, beberapa partner yang memiliki visi yang sama, seperti Designmill Co., SukkhaCitta, Puri Ata, Taga Woodcraft, Plaga Farm, Tanamera Coffee dan Balian Water ikut terlibat.

Designmill Co. bergabung dan menyumbangkan keahlian mereka dibidang dekorasi. Kertas daur ulang, kursi kayu, dan tanaman pot digunakan untuk menghias venue, sementara kain yang terbuat dari bahan alami akan tergantung indah sebagai bagian dari dekorasi. Dekorator ini juga menggandeng fashion label Kaeen, yang dikenal menuangkan kreativitas Indonesia ke dalam setiap karya mereka.

Related posts

Pedagang Keluhkan Harga Beras yang Terus Merangkak Naik

Ledakan di Karangbendo Luluh Lantakkan Puluhan Rumah Warga, Getarannya Terasa Hingga 2 Km

adminredaksi

Dukung Penguatan Pancasila, Bupati Bojonegoro Teken Nota Kesepahaman dengan BPIP

adminredaksi