7 Mei 2024
INFODIS.ID
HeadlineIndeks BeritaINFO DAERAH

Jelang Nataru, Wali Kota Mojokerto Sidak Mamin di Mall dan Pasar Tradisional

Wali Kota yang akrab disapa Ning Ita ini mengaku bersyukur harga semua kebutuhan pokok masih relatif stabil dan ketersedian bahan pangan di Kota Mojokerto dijamin aman.

“Paling tidak sembilan bahan pokok yang merupakan kebutuhan pangan dasar. Alhamdulillah tidak ditemukan barang-barang kadaluarsa,” jelasnya.

Ning Ita tetap mengimbau kepada masyarakat untuk lebih teliti dengan melakukan pengecekan terhadap produk-produk yang akan dibeli.

Selain melakukan pengecekan ketersedian bahan pangan dan kualitas produk mamin, sidak kali ini juga untuk merespon kenaikan harga cabai kecil yang cukup signifikan dalam satu minggu terakhir di beberapa daerah dan harga minyak goreng.

Related posts

UK Petra Kukuhkan Prof Hanny Sebagai Gubes Ilmu Teknik Elektro

adminredaksi

Tahun Kelinci Air, Shio Kuda Jalani Kehidupan Lebih Baik

adminredaksi

Perlukah Kita Update Software Android Berkala ?