2 Mei 2024
INFODIS.ID
HeadlineIndeks BeritaINFO OLAHRAGA

Pemkot Surabaya Beri Reward Pada Atlet Peraih Medali di PON XX Tahun 2021 Papua

Wali Kota Eri berpesan kepada para atlet, agar kedepannya bisa lebih maksimal dan meraih lebih banyak medali, dapat memanfaatkan fasilitas olahraga yang sudah disediakan oleh Pemkot Surabaya.

“Yang terpenting, seluruh aset pemkot baik itu lapangan Hoki, lapangan Gelora Bung Tomo (GBT) yang ada indoornya, terus ada lapangan GOR Pancasila dan lapangan Thor silahkan digunakan. Yang terpenting para atlet bisa berprestasi,” pesannya.

Para atlet yang mendapatkan penghargaan dari Wali Kota Eri, diantaranya ialah Adinda Larasati Dewi Kirana dari cabang olahraga renang yang berhasil meraih 8 medali emas dan 1 medali perak. Saat di lobby lantai 2 Kantor Balai Kota Surabaya, Adinda mendapat reward wali kota senilai Rp 17,9 juta. Penerima kedua, yaitu Fatchur Roji dari cabang olahraga panjat tebing yang berhasil menyabet 3 medali emas dan 1 medali perak. Fatchur menerima reward dari wali kota senilai Rp 7,8 juta.

Related posts

Tips Sukses Karir bagi Mahasiswa Jurusan IT ala CEO SEVIMA

adminredaksi

Ingin Nonton Banyuwangi Beach Jazz Festival, Syaratnya Cuma Belanja UMKM

Pemkot Surabaya Fokus Pembebasan Lahan Bundaran Taman Pelangi

Editor: [ A Fikri Pribowo ]