6 Mei 2024
INFODIS.ID
HeadlineIndeks BeritaINFO BISNISINFO DAERAH

Upaya Bank Jatim Pacu Digitalisasi di Lamongan

Sementaraitu, Bupati Lamongan, Yuhronur Efendi mengapresiasi langkah bankjatim yang selaras dengan program Pemkab Lamongan terkait digitalisasi layanan publik.

“Kami apresiasi dan terus dukung upaya bankjatim untuk Kabupaten Lamongan, utamanya dalam layanan digitalisasi. Selain itu, kami juga berharap penandatanganan PKS dengan BUMDes Sumber Makmur Kemantren dapat menjadi pilot project untuk BUMDes-BUMDes lain,” ujarnya.

PKS dilakukan pada Sabtu (29/1/2022) di Stadion Surajaya Lamongan, penandatanganan kerjasama ini dilakukan oleh Pemimpin Cabang bankjatim cabang Lamongan Sigit Tri Atmoko bersama dengan Direktur RSUD Dr. Soegiri Lamongan, dr. Moh. Chaidir Anas M. dan Direktur BUMDes Sumber Makmur Moh. Khoirul Fatih, di sela pertandingan sepak bola persahabatan antara Pemkab Lamongan dan bankjatim.

Related posts

Hari Anti Narkoba Dunia, Gubernur Khofifah Serukan Jaga Generasi Bangsa

adminredaksi

Percepat Capaian Vaksin Booster, Dinkes Gelar Vaksinasi untuk Pegawai di Lingkungan Pemkab Tuban

adminredaksi

Atlet Lumajang Sabet Emas di Lari 5000 Meter Putra

adminredaksi