26 April 2024
INFODIS.ID
HeadlineIndeks BeritaINFO OLAHRAGA

Pertama Kali, PGI Jatim Gelar Kejuaraan Golf Junior, Untuk Jaring Bibit Baru PON XXI 2024

Sementara itu, Ketua Panitia Riyantono mengaku, kejuaraan ini diikuti 11 provinsi di Indonesia. Di antaranya Jatim, Aceh, Sumatera Utara, Kepulauan Riau, DKI Jakarta, Jawa Barat, Jawa Tengah, Bali, Kalimantan Selatan dan Sulawesi Selatan.

“Sementara ini sudah 93 peserta yang terdaftar, ini sudah melebihi target kita 80. Namun, jumlah ini bisa bertambah karena pendaftaran masih kita buka sampai minggu depan,” kata Tono.

Selain itu, Tono mengklaim kualitas turnamen ini lebih terjaga karena hasilnya akan berpengaruh terhadap rangking peserta. Hasilnya akan dicatat dalam Wolrd Amateur Golf Rangking (WAGR) dan Junior Golf Scoreboard (JGR).

Karena masuk rangking dunia, maka kegaiatan tersebut akan dipantau langsung oleh juri dari Pengurus Besar (PB) PGI.
Untuk pertandingan, Tono menjelaskan, teknis untuk kelas A, B, C akan bermain 54 hole. Sedangkan kelas D, E dan Amatir bermain 36 hole.(sam/isa)

Related posts

Muscle First Bagikan Tips Olahraga Seimbang untuk Raih Manfaat yang Optimal

Metode Kombinasi untuk Penanganan PMK

adminredaksi

Upaya Pemprov Jatim Pacu Produktivitas Pertanian, Kembangkan Varietas Unggul Baru, Pemanfaatan Lahan Produktif hingga Pendampingan dari Perguruan Tinggi

adminredaksi